Senin, 24 November 2008

TAHAPAN PENERAPAN MIS PADA SEKOLAH

1. TAHAPAN LEMBAGA YAYASAN
Pada tahapan ini MIS diperkenalkan terlebih dahulu kepada Pembina dan Ketua Yayasan sebagai key person maupun sebagai decision maker bagi laju kembangnya lembaga dan unit sekolah dibawahnya. Setelah seluruh personil tersebut memahami dan menyepakati konsep dari MIS secara utuh maka kami dari Pihak Lembaga Manajemen Sistem Edukasi (LMSE) MI21, akan menindaklanjuti kerjasama dalam bentuk MoU (SD 6 tahun dan minimal 5 tahun – PG, TK, SMP & SMA) dan LoC (kontrak kerja setiap 1 tahun).

Tidak ada komentar: